Iklan

terkini

Cara Mengganti Username Brimo Terlengkap

AnakDesa
09/08/22, 21:39 WIB Last Updated 2022-11-28T01:33:43Z
INDEK-NEWS.COM - Cara Mengganti Username Brimo. Membuat rekening bank saat ini menjadi kebutuhan yang tidak bisa dipisahkan dari kehidupan karena hari ini rekening adalah tempat teraman bagi siapapun yang memiliki uang. 

Ada banyak cara membuka rekening bank salah satu diantaranya di bank milik BUMN yaitu BRI. BRI memberikan kemudahan berupa sebuah aplikasi si perbankan yang dapat diakses oleh para nasabah seperti mobile Banking yaitu brimo. 

Untuk mengakses aplikasi Mobile Banking brimo ini Anda harus terlebih dahulu mendaftarkan diri dan nantinya akan diberikan username dan password dari pihak. 
Namun bagaimana jika username yang telah diberikan oleh pihak bank mau anda ganti sesuai dengan kemauan sendiri. Dan Hal ini tentu memerlukan sebuah pengetahuan yaitu tentang cara ganti username brimo. 

gambar Cara Mengganti Username Brimo


Memang terkadang orang berpikir bahwa username itu sifatnya paten dan tidak bisa diganti akan tetapi nyatanya itu hanya bersifat sementara dan ada sebuah cara mengganti username brimo agar anda dapat menyesuaikan dengan keinginan sendiri agar mudah diingat. 


Para nasabah yang memiliki aplikasi brimo tentu cara mengganti user brimo adalah satu hal yang sangat penting, hal itu dapat bermanfaat untuk menjaga kerahasiaan akun perbankan milik anda. 

Untuk meningkatkan keamanan di perbankan maka silakan Anda mengganti username aplikasi brimo dengan cara gganti username brimo yang akan dipaparkan dan tutorialnya diperjelas supaya dalam cara gganti username brimo yang anda miliki dapat berjalan dengan baik serta berhasil. 

Oleh karena itu dalam artikel singkat ini ini akan diberikan tutorial seputar cara gganti username brimo, terutama bagi Anda yang baru saja memiliki aplikasi perbankan dari Bank BRI. 

Cara Mengganti Username Brimo Terlengkap

Baiklah tidak perlu panjang lebar silakan Anda ikuti langkah dan cara mengganti username brimo di bawah ini. 

Cara Ganti Username Brimo Terlengkap dan Termudah 

  • Buka terlebih dahulu layanan internet banking atau aplikasi brimo di handphone anda 
  • Kemudian masukkan user dan password 
  • Setelah itu pilih dan klik simbol titik tiga di pojok kiri atas 
  • Kemudian pilih dan klik menu menejemen di menu pertama 
  • Ingat user dan password anda sebelumnya 
  • Lalu masukkan user dan password yang baru 
  • Tunggu beberapa saat sampai mtoken masuk melalui SMS 
  • Setelah mendapatkan SMS kemudian masukkan program tersebut 
  • Jika yang diisikan sudah yakin dan benar lalu klik ubah 
  • Username aplikasi brimo anda telah berhasil di ubah 
  • Selesai 

Selain Cara mengganti username brimo terlengkap dan termudah anda juga dapat melakukan perubahan username brimo melalui internet Banking BRI. 

Cara Ganti Username Brimo Lewat Internet Banking BRI 

Ikuti langkah-langkah dan caranya sebagai berikut : 
  • Pertama-tama kunjungi situs ib.bri.co.id 
  • Kemudian login dengan user ID serta password 
  • Kemudian klik masuk 
  • Ketika menu beranda sudah terbuka klik titik tiga pojok kiri 
  • Selanjutnya pilih menu manajemen 
  • Lalu klik user ID 
  • Anda akan diminta untuk memasukkan user ID yang baru 
  • Setelah itu masukkan password dan m token yang tadi dikirim melalui SMS 
  • Selesai

Demikianlah riview dan pejelasan seputar Cara mengganti username brimo terlengkap semoga memberikan manfaat dan menambah wawasan bagi kita semua and see you.

Komentar
Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE. #JernihBerkomentar
  • Cara Mengganti Username Brimo Terlengkap

Terkini

Iklan